Array



Hallo sobat JoyBoy โœ‹
Kembali lagi di JoyBoy Code, dimana tempat belajar pengcodingan yang selalu update tiap minggunya ๐Ÿ‘Œ
Kali ini kita akan membahas tentang Array() dalam bahasa PHP, dan tentunya kita akan mempraktekkan langsung juga ๐Ÿ‘Œ




Apa itu Array ?



                 Array merupakan sebuah variabel yang menyimpan lebih dari 1 buah data yang memiliki tipe data yang sama.  untuk PHP, nomor ruang array dimulai dari 0, bukan 1.




Pendeklarasikan  suatu variabel (misalkan $x) bertipe data array adalah sebagai berikut:


$x = array();



Contoh penggunaan array :
<?php
$x = array(10,  12, 3, 44, 50,  "hallo");
echo $x[0];  // akan  menampilkan  value  pada  ruang ke-0,  yaitu  10
echo $x[5];  // akan  menampilkan  value  pada  ruang ke-5,  yaitu  โ€˜halloโ€™
$x[2]  = -3;  // mengganti  value pada  ruang  ke-2 dengan  value yang  baru  (-3)
echo $x[2];  // akan  menghasilkan  -3 (yang  tampil  bukan  3 karena sudah  ditimpa  -3)
?>


Array  Asosiatif
                Perbedaan dari array asosiatif dengan array sebelumya yaitu array asosiatif menandai ruangnya dengan kata atau karakter, bukan angka.

Contoh array asosiaif

<?php
$x = array("kamar1"  => 10, "kamar2"  => 12, "kamar3"  => 3, "kamar4"  => "hallo");
echo $x['kamar2'];   // akan  menampilkan  12
echo $x['kamar4'];   // akan  menampilkan  "hallo"
?>





Tugas
1. Perhatikan kembali kasus no. 2 pada bab ini. Apakah asumsi bilangan terbesar untuk pertama kali harus diberikan pada bilangan yang pertama? Jelaskan jawaban Anda

Program :
<?php
$bil = array(9, 2, 10, 3, 7, 5, 2);
$max = $bil[0];
for ($i = 0; $i <= count($bil)-1; $i++)
{
if ($bil[$i] > $max) $max = $bil[$i];
}
echo "Bilangan terbesarnya adalah : ".$max;
?>

Output :

Bilangan yang dicari(untuk program ini bilangan terbesar) tidak selalu pada bilangan pertama, dan contohnya pada program diatas nilai bilangan terbesar berada pada bilangan ke 3.



2. Identik dengan kasus no. 2 pada bab ini, sekarang coba Anda buat script PHP untuk mencari nilai terkecil dari bilangan-bilangan 283, 182, 381, 119, 391, 591, 123, 124, 284, 215, 312.
Keterangan: tanpa menggunakan form input

Program :
<?php
$bil = array(283, 182, 381, 119, 391, 591, 123, 124, 284, 215, 312);
$min = $bil[0];
for ($i = 0; $i <= count($bil)-1; $i++)
{
if ($bil[$i] < $min)
$min = $bil[$i];
}
echo "Bilangan terkecilnya adalah : ".$min;
?>

Output :




3. Identik dengan kasus no. 3 pada bab ini, coba Anda buat form input untuk memasukkan n buah bilangan, yang selanjutnya dicari nilai terbesar dan nilai terkecil, serta nilai jangkauan yang diperoleh dari nilai terbesar dikurangi nilai terkecil.

Program :
<html>
<head>
</head>
<body>
<h1>nilai terbesar, nilai terkecil, dan nilai jangkauan</h1><br>
<form method="POST" action="3a.php">
Masukkan banyaknya bilangan <input type="text" name="bil"><br>
<input type="submit" value="submit">
</form>
</body>
</html>


<?php
echo "<h1>nilai terbesar, nilai terkecil, dan nilai jangkauan</h1><br>";
$bil=$_POST['bil'];

echo "<form method='POST' action='3b.php'>";
echo "<table>";
for($i=0; $i<=$bil-1; $i++)
{
$a=$i+1;
echo "<tr><td>Bilangan ke-".$a."</td>";
echo "<td><input type='text' name='isi".$i."'></td></tr>";
}
echo "<input type=hidden name=simpan value=$bil>";
echo "<tr><td></td>
<td><input type='submit' value='submit'></td></tr>";
echo "</table>";
echo "</form>";
?>



<?php
$bil=$_POST['simpan'];
for($i=0; $i<=$bil-1; $i++)
{
$b=$i+1;
$isi[$i]=$_POST[isi.$i];
echo "Bilangan urutan ke $b adalah $isi[$i]<br>";
}
$min = $isi[0];
for ($i = 0; $i <= $bil-1; $i++)
{
if ($isi[$i] < $min)
$min = $isi[$i];
}
$max = $isi[0];
for ($i = 0; $i <= $bil-1; $i++)
{
if ($isi[$i] > $max)
$max = $isi[$i];
}
$jang=$max-$min;
echo "Bilangan Terkecil adalah : ".$min."<br>";
echo "Bilangan Terbesar adalah : ".$max."<br>";
echo "Jangakuan adalah : ".$jang."<br>";
?>

Output :





Sekian pembelajarannya untuk hari ini..
Terimakasih sobat JoyBoy mau berkunjung di blog kami..
Sering-sering mampir disini, karena kami akan update pembelajaran tentang bahasa pemrograman tiap minggunya๐Ÿ‘Œ

Comments

Popular Posts