nge-PHP lagi πŸ‘Œ

PHP dalam Bentuk Operasi




Hallo sobat JoyBoy ✋
Kita bertemu lagi di JoyBoy Code πŸ’—πŸ™
Seperti biasa kita akan melanjutkan bahasan kita kemaren tentang PHP, tetapi kali ini kita akan mempraktekkan bahasa PHP untuk Operasi Aritmatika 😱



Seperti bahasa pemrograman lainnya, PHP pun bisa digunakan untuk Operasi Aritmatika dengan berbasis web juga, Sehingga kita bisa memanipulasi web yang kita buat menjadi sekeren dan sekreatif mungkin yang bisa dibuat. 


OKer langsung saja ke contoh programnya..

Tugas 1

Ada seorang nasabah bank yang menabung di bank X dengan saldo awal Rp. 1.000.000,-. Bank X menerapkan kebijakan bunga 3% perbulan dari saldo awal tabungan. Hitunglah jumlah saldo  akhir nasabah  tersebut  setelah  11 bulan. Lengkapilah  script  berikut ini untuk mengerjakan kasus ini!

    Program :

<?php

$saldoawal = 1000000;
$bunga = 0.03;
$bulan = 11;
$saldoakhir = $saldoawal + ($saldoawal*$bunga)*$bulan ;

echo "Saldo akhir setelah ".$bulan." bulan adalah : Rp. ".$saldoakhir." ,-";

?>


    Output :




Tugas 2

Berapakah hasil dari 100 dibagi dengan 3 dengan sisanya!

    Program :

<?php

$bilangan = 100;
$pembagi = 3;
$sisabagi = $bilangan % $pembagi;
$hasilbagi = ($bilangan - $sisabagi) / $pembagi;

echo $bilangan. "dibagi dengan ".$pembagi." adalah ".$hasilbagi." sisa ".$sisabagi;

?>


    Output :


Tugas 3

Ibu ingin mengambil uang tabungan sejumlah Rp. 1.575.250,- yang dimilikinya di sebuah bank.  Misalkan  pada  saat  itu  uang  pecahan  yang  berlaku  adalah  Rp.  100.000,-;  Rp. 50.000,-; Rp. 20.000,-; Rp. 5.000,-; Rp. 100,- dan Rp. 50. Dengan menggunakan script PHP, tentukan banyaknya masing-masing uang pecahan yang diperoleh ibu tadi! 

    Program :

<?php

$jumlahuang = 1575250;
$aa = $jumlahuang%100000;
$a = ($jumlahuang-$aa)/100000;

$bb = $aa%50000;
$b = ($aa-$bb)/50000;

$cc = $bb%20000;
$c = ($bb-$cc)/20000;

$dd = $cc%5000;
$d = ($cc-$dd)/5000;

$ee = $dd%100;
$e = ($dd-$ee)/100;

$ff = $ee%50;
$f = ($ee-$ff)/50;



echo "Jumlah Rp.100.000 : ".$a. "<br/>";
echo "Jumlah Rp.50.000 : ".$b. "<br/>";
echo "Jumlah Rp.20.000 : ".$c. "<br/>";
echo "Jumlah Rp.5.000 : ".$d. "<br/>";
echo "Jumlah Rp.100 : ".$e. "<br/>";
echo "Jumlah Rp.50 : ".$f. "<br/>";

?>

    Output :




Terimakasih atas kunjungannya..
Sekian untuk pembahasan hari ini..
Sampai bertemu lagi di JoyBoy Code  ✊




Comments

Popular Posts